AWAY: The Survival Series Full Repack (DODI)

Diposting pada 2,713 views

AWAY: The Survival Series Full Repack – Merupakan sebuah game baru yang cukup unik untuk dimainkan, tentu game ini tersedia untuk PC, dalam game ini kalian akan menjelma menjadi seekor tiny sugar glider yang akan berpetualang di alam bebas. game yang kita bagikan ini merupakan game repack dari DODI.

AWAY: The Survival Series Full Repack

Download AWAY: The Survival Series Full Repack, Merupakan game yang baru dirilis di untuk PC yang berjudul AWAY: The Survival Series. Game yang dikembangkan oleh Breaking Walls ini dirilis pada tanggal 28 September 2021. Game ini punya genre Adventure, Simulation, Wild. Di awal rilisnya game ini punya review positif dari para gamer di seluruh dunia.

Game yang membuat kita menjadi hewan Sugar Glider kecil dan lucu, layaknya documenter alam. Meluncur di antara pepohonan dengan sayap kulit antar kaki, menjelajahi lingkungan indah dan melawan para predator seperti Kalajengking, Ular, dan laba laba. Mulailah perjalanan dengan terbang lebih tinggi dan selamatkan keluargamu.

Kisah Sugar Glider yang kita mainkan untuk menyelamatkan keluarga nya dari berbagai ancaman. Petualangan ini akan membawamu di lingkungan yang luas dan liar. Temukan keseruan dengan menjelajah dari tempat yang tinggi, temukan berbagai mahluk yang unik dan jangan sampai hilang kewaspadaanmu karena predator siap untuk menerkam dari berbagai arah.

Menjadi Sugar Glider bukan hal yang mudah, kalian harus mengikuti insting sendiri untuk bertahan. Ciptakan dokumentermu sendiri. Meluncur ke pepohonan, melawan predator, dan jelajahi lingkungan yang indah di mata sugar glider. Narator akan menggambarkan setiap Gerakan yang kita buat. Jelajahi dunia AWAY dan selesaikan cerita utama yang sulit ini. Mulai misi khusus dan ungkap sesuatu yang tersembunyi di pedalaman hutan AWAY.

Sebagai sugar glider Ketika ingin menjelajahi hutan ada 2 cara, meluncur dari pepohonan ke pepohonan lain atau berjalan di tanah. Keduannya punya hambatan sendiri, di langit pun juga ada pemangsa lain yaitu para elang, sedangkan di predator di tanah akan lebih beragam. Berburu hewan kecil untuk dimakan atau melawan musuh besar untuk sekedar menghindari. Sugar Glider punya potensi dimana dia lihai dalam melewati predator kuat yang tak akan mampu dilawan.

Kalian bisa memainkan hewan lain selain sugar glider, bermain menggunakan Kumbang, Kadal, Kepiting, Belalang sembah, dan banyak lagi hewan yang bisa dimainkan. Lihat dari berbagai perpektif dan rasakan dunia yang dinamis, dimana kematian merupakan hal yang biasa.

Gimana kalian tertarik dengan game ini ? Kalian bisa download game gratis AWAY: The Survival Series Full Repack lewat single link dan part link yang sudah kita sediakan.

Download juga game adventure lain nya, seperti :


Informasi AWAY: The Survival Series Full Repack (DODI) :

  • Based on AWAY.The.Survival.Series-CODEX ISO Release: codex-away.the.survival.series.iso (10.4 GB)
  • Languages : MULTi7
  • Language can be changed in game settings
  • Repack Size : 5.3 GB
  • Final Size : 10.7 GB
  • NOTHING is cut, NOTHING is recoded
  • Installation time : 2 – 3 mins
  • Credits : Razor12911 for XTool library
  • Greetings: ElAmigos, KaOsKrew, FitGirl, Masquerade
  • Repack by DODI

Screenshot : 


Link Download :

  • Size : 5.6GB
  • Status : Tested (Windows 10 64bit)

System Requirements : 

MINIMUM:

  • OS: Windows 10
  • Processor: Intel® Core™ i5-2500K / AMD FX-6300
  • Memory: 6 GB RAM
  • Graphics: Nvidia GeForce GTX 960 2GB / AMD Radeon R9 380 2GB
  • DirectX: Version 11
  • Storage: 15 GB available space

RECOMMENDED:

  • OS: Windows 10
  • Processor: Intel® Core™ i7-4770K / AMD Ryzen 5 1500X
  • Memory: 8 GB RAM
  • Graphics: Geforce GTX 2060 6GB / AMD Radeon R5600XT 4GB
  • DirectX: Version 12
  • Storage: 15 GB available space

Cara Install AWAY: The Survival Series Full Repack : 

  1. Download file dari link diatas
  2. Matikan Antivirus dan Windef
  3. Extrak file dengan Winrar
  4. Jalankan setupnya
  5. Tunggu proses Install sampai selesai
  6. Jalankan gamenya
  7. Selamat bermain AWAY: The Survival Series PC !!!

AWAY: The Survival Series Full Repack